Be a star ….. itulah ungkapan yang sering kita dengar.
Dunia punya bintang, Tuhan juga pinya bintang – bintang.
Siapa mereka ?
Bukan pendeta, bukan orang terkenal dalam gereja, bukan pula tokoh – tokoh yang dihormati orang.
Tetapi, bintang – bintangNya adalah mereka yang menuntun orang lain dalam kebenaran. Mereka orang yang membawa orang – orang pada Yesus sehingga diselamatkan.
Banyak yang berlomba ingin jabatan, posisi, peran yang hebat dalam segalanya, karena mereka berpikir itu adalah bintang. Salah !!!
Bintang – bintang Surga adalah mereka yang membawa jiwa datang pada Yesus. So …… be a star ….. be His star.
HIDUP YANG HANYA SATU KALI INI HENDAKNYA BERGUNA BAGI TUHAN
DAN BERDAMPAK BAGI SESAMA
By His Grace,
AGNES MARETA
Tidak ada komentar:
Posting Komentar